Date:

Share:

Bacakan Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Panitia Bulan Syawal (PBS), Amanat Baru Siap di Emban

Related Articles

RIMBO PANJANG –  Pondok Modern (PM) Gontor Putri Kampus 7 Riau mengadakan Laporan Pertanggung Jawaban Panitia Bulan Syawwal  (PBS) di saahatu-t-taasyi, Senin (30/5/22), malam.

Kepanitiaan ini beranggotakan seluruh siswi akhir KMI Credible Generation yang berjumlah 138. LPJ PBS merupakan salah satu wadah pendidikan bagi siswi akhir KMI dalam berorganisasi yang berlangsung selama satu bulan, bulan syawwal. Mau di pimpin dan siap memimpin, begitulah moto yang selalu digaungkan setiap kepanitian di PMDG.

LPJ PBS dibuka oleh sambutan bapak wakil pengasuh Al- Ustadz. Drs. K.H. Muhammad Ma’ruf Chumaidi, dilanjutkan oleh pembacaan LPJ setiap departemen panitia, dan diakhiri dengan serah terima amanat dari Panitia Bulan Syawwal (PBS) ke pengurus Organisasi Pelajar Pondok Modern (OPPM) yang disaksikan oleh seluruh siswi PM Darussalam Gontor Putri Kampus 7 dan para guru. Ruhama

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Popular Articles