Date:

Share:

Gugus Depan 15.089-05 Sukses Juarai LP3 32

Related Articles

DARUSSALAM- Seusai 5 hari jalannya Lomba Perkemahan Penggalang dan Penegak (LP3) yang ke-32, acara ini ditutup dengan resmi dengan diadakannya Upacara Penutupan LP3 yang dilaksanakan pada hari Senin (20/6) pada pukul 14.00 tepat di Bumi Perkemahan Pondok Modern Darussalam Gontor yang terletak di Lapangan Windu.

Upacara penutupan ini  dihadiri oleh Al-ustadz Suraji Badi selaku pembina dalam upacara tersebut. Beliau menyampaikan dalam sambutannya tentang pentingnya perjuangan bagi setiap peserta, beliau juga menyampaikan bahwa semua peserta telah berusaha dengan sungguh-sungguh. Namun dari semua itu pasti tetap ada yang berjuang lebih dari yang lain sehingga patut dan layak untuk diberi dan dihadiahi penghargaan berupa piala.

Al-Ustadz Suraji Badi selaku pembina pada upacara penutupan LP3 32

Setelah upacara penutupan LP3 selesai, acara dilanjutkan dengan pembacaan nilai sekaligus pemenang dalam perlombaan LP3 tahun ini. Berikut hasil nilai dan pemenang Lomba LP3 2022 :

Suasana Upacara penutupan LP3 32

Perolehan Nilai akhir LP3 ke- 32

No.

Perolehan Nilai Akhir

Penggalang Penegak Total Pengurangan Nilai 

Hasil Akhir

1

15.089-01

1301 1363 2664 15

2649

2

15.089-03

1411 1306 2717 20

2697

3

15.089-05

1285 1481 2766 20

2746

4

15.089-07

1279 1381 2660 10

2650

5

15.089-09

1195 1336 2531 10

2521

6

15.089-11

1364 1295 2659 75

2584

7

15.089-13

1363 1331 2694 55

2639

8

15.089-15

1311 1327 2638 30

2608

9

15.089-17

1176 1214 2390 70 2320

10

15.089-19

1030 1314 2344

2344

11

15.089-21

1098 1187 2285 5

2280

12

15.089-23

1194 1070 2264 50

2214

13

PMDG Kampus 2 (A) 1399 1288 2687 20

2667

14

PMDG Kampus 2 (B) 1371 1272 2643 20

2623

15

PMDG Kampus 3 (A) 1448 1224 2672

2672

16

PMDG Kampus 3 (B) 1227 1195 2422 75

2347

17

PMDG Kampus 4 (A) 1214 1362 2576 80

2496

18

PMDG Kampus 4 (B) 1409 1267 2676 80

2596

19

PMDG Kampus 5 (A) 1072 1101 2173 15

2158

20

PMDG Kampus 5 (B) 1236 1289 2525 5

2520

Juara Lomba Perkemahan Penggalang dan Penegak ke-32 :

No.

Nominasi Kontingen

Nilai

1

Juara 1 Penggalang

PMDG Kampus 3 (A)

1448

2

Juara 2 Penggalang

15.089-03

1411

3

Juara 3 Penggalang

PMDG Kampus 4 (B)

1409

No.

Nominasi

Kontingen

Nilai

1

Juara 1 Penegak

15.089-05

1481

2

Juara 2 Penegak

15.089-07

1381

3

Juara 3 Penegak

15.089-01

1363

No

Nominasi Kontingen

Nilai

1

Divisi Skill  Kepramukaan

15.089-05

1185

2

Divisi Kreativitas dan Kesenian

15.089-17

647

3

Divinisi Ketangkasan

PMDG Kampus 2 (A)

345

4

Divisi Mental dan Spiritual

PMDG Kampus 2 (B)

872

Juara Umum

15.089-05

2746

Juara Favorit

PMDG Kampus 2 (A)

2667

Setelah pembacaan nilai dan pemenang lomba selesai , acara  Perlombaan Perkemahan Penggalang dan Penegak (LP3) 2022 telah resmi selesai dengan sukses sesuai dengan yang telah direncanakan. Harapannya semoga pada tahun depan lomba LP3 bisa diadakan lagi dan lebih meriah daripada tahun ini.AyusMSofi

Artikel Terkait :

Pembukaan Lomba Perkemahan Penggalang dan Penegak ke-31 Berlangsung Meriah

PMDG Kembali Adakan LP3

Malam Unggun Gembira, Acara Puncak LP3 2019

Popular Articles