Date:

Share:

Serambi Damaskus menjadi saksi berakhirnya acara Gontor Olimpiade

Related Articles

Mantingan – Pondok bekerja dengan dinamis berputar pada rotasi mengikuti alur perkembangan dunia (pondok modern), modern dalam arti pendidikan dan pengajarannya, dalam bidang akademis maupun non-akademis. Riuh tepuk tangan serta teriakan dari para santri memenuhi serambi damaskus malam ini (6/12). Panitia mengumumkan pemenang dari beberapa lomba dan beberapa definisi. Dengan kejuaraan umum yang diraih oleh rayon Damaskus B, Gudep 09-142, dan konsulat jawa timur dan angkatan kelas 3 intensif itulah para pemenang Gontor Olimpiade tahun ini.

fashion show penampilan perwakilan dari setiap provinsi

            Acara ini dihadiri oleh seluruh santri, Karena Apa yang kita lihat, dengar dan rasakan adalah pendidikan, itulah yang diajarkan gontor kepada para santrinya.

            Performance malam ini dimulai dengan penampilan pop singer persembahan dari kelas 4, dan dilanjutkan dengan cerita Stories for you persembahan dari kelas 3 intensif, pop singer dari gudep 09-140, coral speaking dari kelas 1intensif, dan persembahan terakhir dari kelas 2 yang menampilkan dance sebagai penutup acara pada malam hari ini. Langit Darussalam malam ini dipenuhi dengan keceriaan gelak tawa serta riuhnya tepuk tangan. vina

Popular Articles